. between love & friendship
RSS

Antara Cinta dan Sahabat, Manakah Yang lebih Penting?


Cinta tak pernah akan begitu indah, jika tanpa persahabatan. Yang satu selalu menjadi penyebab yang lain dan prosesnya adalah irreversible. Seorang pecinta yang terbaik adalah sahabat yang terhebat. Jika kamu mencintai seseorang, jangan berharap bahwa orang itu akan mencintai kamu persis sebaliknya dalam kapasitas yang sama. Satu diantara kalian akan memberikan lebih, yang lain akan dirasa kurang. Begitu juga dalam kasus dimana kamu yang mencari, dan yang lain akan menanti. Jangan pernah takut untuk jatuh cinta, mungkin akan begitu menyakitkan, dan mungkin akan menyebabkan kamu sakit dan menderita. Tapi jika kamu tidak mengikuti kata hati, pada akhirnya kamu akan menangis. Jauh lebih pedih, karena saat itu menyadari bahwa kamu tidak pernah memberi. 

Antara Sahabat dan Cinta


 Kini bibirku tlah beku, tak mampu lagi berucap

mataku tlah terpejam, tak mampu lagi menatapmu
tak sediqitpun keberanianku tuk berhadap denganmu
kau bukan lagi sahabatku yg dulu
sadarkah, sgala yg tlah ku beri slama ni,,
smua itu ku lakukan karena kau sahabatku
namun kau tlah salah mengartikannya
kau fikir ini cinta?? kau salah!!
bagaikan seorang seniman besar
yang tlah berhasil menyelesaikan karya terindahnya
kau pamerkan semua ini pada orang sekitarmu.

bagaimanakah kita bisa mengukur persahabatan sejati itu?



 Mari kita simak 12 Ciri-Ciri Sahabat Sejati Menurut Imam al-Ghazali di bawah ini:
  1. Jika kau berbuat baik kepadanya, maka ia juga akan melindungimu;
  2. Jika engkau merapatkan ikatan persahabatan dengannya, maka ia akan membalas balik persahabatanmu itu;
  3. Jika engkau memerlukan pertolongn darinya, maka ia akan berupaya membantu sesuai dengan kemampuannya;
  4. Jika engkau menawarkan berbuat baik kepadanya, maka ia akan menyambut dengan baik;
  5. Jika ia memproleh suatu kebaikan atau bantuan darimu, maka ia akan menghargai kebaikan itu;
  6. Jika ia melihat sesuatu yang tidak baik dari dirimu, maka akan berupaya menutupinya;

adakah persahabatan yang sejati.?


 Persahabatan yang terjalin dengan indah akankan harus ternoda hanya dengan satu kata “cinta”  yang tumbuh dalam persahabatan itu….persahabatan itu harus terus ada tapi tidak dengan adanya cinta serta keinginan untuk memiliki terhadap sahabat sendiri. 
Ketika persahabatan itu tidak ingin ternodai tapi dibalik itu rasa cinta semakin menggebu ingin melebihi rasa yang dibatasi dalam kata ‘sahabat’menjadi satu yang sangat special.. apa yang harus dilakukan sementara persahabatan adalah satu kata yang paling indah untuk di jalani di dunia ini… karena persahabatan adalah salah satu cara membuat hidup menjadi lebih berwarna dan lebih berarti… 
Tapi persahabatan itu sekarang harus berakhir karena satu kata “cinta” yang ingin menodainya,,, apakah itu jalan terbaik untuk mengakhiri persahabatan ketika persahabatan itu selalu mengikutinya…. 
Kata-Kata Cinta
- Aku tak pernah menyesal mencintaimu, yg kusesali.....mengapa tdk sejak dulu mencintaimu
- Sesuatu yg dicintai slalu indah, tapi sesuatu yg indah belum tentu layak dicintai
- Cinta adalah keajaiban, krn mampu merubah segala yg tak mungkin menjadi mungkin
- Cinta tidak kasat mata, tdk dapat dilihat atau diukur, tetapi cukup kuat untuk mengubah manusia dalam sekejap
- Cinta adalah caraku bercerita tentang dirimu, caraku menatap kepergianmu dan caraku tersenyum saat menatapmu
- Cinta menyembuhkan orang, baik yg memberikan maupun yg menerima cinta itu
 Cinta seperti matahari, ia tetap bercahaya. Walau malam menjelma, cahayanya pada bulan tetap menerangi kekadang ia juga gerhana tetapi akan kembali jua kecerahannya.

Cinta adalah santapan jiwa. Jiwa tanpa cinta bagai rumah yang kosong. Cinta tanpa menjiwai bagai layang-layang putus tali.

Cintu adalah buta…cinta tidak mengenal usia, paras rupa, mahupun kekayaan dan harta karun, tetapi dari keikhlasan dari hati setiap insan antara satu sama lain.

Tidak semua orang yang engkau cintai, mencintaimu dan sikap ramahmu kadang kala dibalas dengan sikap tidak sopan. Jika cinta suci tidak datang daripada tabiatnya, maka tidak ada gunanya cinta yang dibuat-buat.

Sayang tidak bermaksud cinta. Suka tidak serasi dengan cinta. Kagum tidak bererti cinta. Bangga tidak semestinya cinta. Cinta adalah CINTA .

Cinta itu seperti sinar matahari, memberi TANPA mengharap kembali. Cinta itu seperti sinar matahari, TIDAK MEMILIH siapa yang ia sinari. Cinta itu seperti sinar matahari yang MEMBERI KEHANGATAN DI HATI..
Cinta sebuah kata indah,
sebuah rasa yang datang kepada diri manusia
tanpa diduga
menyakitkan tetapi memberikan juga sebuah kebahagiaan
Cinta sebuah anugerah
yang kehadirannya bukanlah untuk ditolak
tetapi dinikmati
meski perih..

Persahabatan, sesuatu yang terjalin dengan tulus pada diri setiap manusia
tidaklah mudah untuk membentuknya
butuh perjuangan dan pengorbanan
bagaimana seseorang mau belajar memahami orang lain
bagaimana seseorang belajar untuk tidak selalu menuruti egonya sendiri
bagaimana seseorang belajar untuk berbagi rasa mulai dari yang menyenangkan hingga kepedihan..

Bagaimana jika persahabatan antara dua insan manusia berbeda jenis telah dibumbui oleh cinta? Akankah mereka berdua saling menyembunyikan perasaan yang sesungguhnya mereka berdua miliki demi menjaga persahabatan yang selama ini telah terjalin? Atau akankah mereka berdua mau jujur mengungkapkan dan akhirnya cinta itu bersambut? Sebuah pertanyaan yang sulit untuk dijawab dan dipahami.. *mungkin tidak untuk semua orang, tetapi bagi penulis "ya"*
Copyright 2009 between love & friendship. All rights reserved.
Free WPThemes presented by Leather luggage, Las Vegas Travel coded by EZwpthemes.
Bloggerized by Miss Dothy